Pelantikan Donald Trump Bawa Harga Emas Terbang Tinggi

Pelantikan Donald Trump Bawa Harga Emas Terbang Tinggi

Jakarta, MetalNews Digital – Pelantikan presiden terpilih Amerika Serikat (AS) Donald Trump membawa harga emas dunia mengalami penguatan. Penguatan harga yang terjadi ditopang oleh melemahnya dolar AS serta adanya potensi ketidakpastian pengenaan tarif perdagangan AS. Pelemahan yang terjadi pada dolar AS memberikan dampak positif terhadap harga emas. Pembelian emas dikonversi ke dolar, sehingga terjadinya pelemahan…

Dalam Waktu 5 Bulan, Fisik Emas JFXGOLD X Berhasil Naik Rp. 200.000/gram

Jakarta, MetalNews Digital – Pergerakan harga fisik emas dunia terus berubah setiap harinya, perubahan ini berjalan beriringan dengan pergerakan harga fisik emas JFXGOLD X yang transaksinya menggunakan harga fisik emas pasar dunia. Saat ini fisik emas JFXGOLD X diprediksi akan terus mengalami penguatan, meski pada pergerakan sebelumnya sempat mengalami penurunan yang membuat harga fisik emas…