Kabar Stimulus AS Tokcer, Harga Emas Moncer

Kabar Stimulus AS Tokcer, Harga Emas Moncer

Foto: Emas Batangan ditampilkan di Hatton Garden Metals, London pada 21 July 2015 (REUTERS/Neil Hall/File Photo) Jakarta, CNBC Indonesia – Harga emas melanjutkan penguatan dari perdagangannya kemarin di pagi ini, Rabu (21/10/2020).  Kabar baik soal paket stimulus ekonomi Covid-19 lanjutan di AS membuat harga emas terangkat. Pada 09.10 WIB, harga emas global di arena pasar spot menguat 0,59% ke…

Emas Bolak-balik di Harga US$ 1.900, Sudah Mentok?

Emas Bolak-balik di Harga US$ 1.900, Sudah Mentok?

Foto: Emas Batangan dan Koin dalam brankas Pro Aurum di Munich, Jerman pada 14 Agustus 2019. (REUTERS/Michael Dalder) Jakarta, CNBC Indonesia – Sudah berulang kali harga emas mondar-mandir di level US$ 1.900/troy ons. Rasanya akan susah harga logam kuning ini untuk jebol dari level resisten kuat tersebut dalam waktu dekat.  Namun potensi emas untuk kembali menguat…

Harga Emas Bikin Jantungan, Sudah Drop di Bawah US$ 1.900/Oz

Harga Emas Bikin Jantungan, Sudah Drop di Bawah US$ 1.900/Oz

Foto: Emas Batangan di toko Degussa di Singapur, 16 Juni 2017 (REUTERS/Edgar Su) Jakarta, CNBC Indonesia – Harga emas kembali terombang-ambing. Penguatan dolar AS akibat ketidakjelasan soal stimulus ekonomi lanjutan di Negeri paman Sam menjadi pemicu terpangkasnya harga emas.  Kamis (15/10/2020), harga emas terkoreksi 0,18%. Pukul 09.10 WIB logam mulia emas dunia di pasar spot dibanderol US$…

Dolar AS Tekor Lagi nih, Sudah Saatnya Emas Berjaya Kembali

Dolar AS Tekor Lagi nih, Sudah Saatnya Emas Berjaya Kembali

Foto: Emas Batangan di toko Degussa di Singapur, 16 Juni 2017 (REUTERS/Edgar Su) Jakarta, CNBC Indonesia – Harga emas dunia masih belum kembali ke level US$ 1,900/troy ons sampai sekarang. Namun pagi hari ini Kamis (1/10/2020), harga logam kuning itu menguat. Pada 08.55 WIB harga emas dunia di pasar spot naik 0,12% ke US$ 1.887,7/troy ons….