Kemarin Ngamuk, Hari Ini Harga Emas Goyang di Tempat

Kemarin Ngamuk, Hari Ini Harga Emas Goyang di Tempat

Foto: Emas Batangan ditampilkan di Hatton Garden Metals, London pada 21 July 2015 (REUTERS/Neil Hall/File Photo) Jakarta, CNBC Indonesia – Kemarin harga emas dunia mengamuk. Namun pagi ini, Jumat (14/8/2020), harga logam kuning tersebut cenderung flat meskipun dolar greenback masih melanjutkan pelemahan. Pada 08.46 WIB, harga emas dunia di pasar spot dibanderol di US$ 1.953/troy ons. Harga logam mulia tersebut…

Emas Siap-siap ke Level US$ 4.000/Oz, Begini Ramalannya

Emas Siap-siap ke Level US$ 4.000/Oz, Begini Ramalannya

Foto: Emas Batangan ditampilkan di Hatton Garden Metals, London pada 21 July 2015 (REUTERS/Neil Hall/File Photo) Jakarta, CNBC Indonesia – Kamis (6/7/2020), harga emas dunia menguat tipis cenderung flat pada perdagangan pagi waktu Asia. Reli harga emas yang terjadi di sepanjang tahun ini diperkirakan masih akan berlanjut dan membawa emas terbang lebih tinggi. Pada 09.05 WIB,  harga emas di…

Gak Ada Matinya, Harga Emas Cetak Rekor Lagi

Gak Ada Matinya, Harga Emas Cetak Rekor Lagi

Foto: Emas Batangan dan Koin dalam brankas Pro Aurum di Munich, Jerman pada 14 Agustus 2019. (REUTERS/Michael Dalder) Jakarta, CNBC Indonesia –  Harga emas dunia tembus rekor tertingginya lagi pada perdagangan pagi Rabu (22/7/2020). Senada dengan survei yang dilakukan terhadap pelaku pasar pekan lalu yang bullish terhadap emas, kini logam mulia tersebut bergerak semakin dekat ke US$ 1.900/troy ons….

Trump Bikin Emas Bersinar, Harga Balik ke US$ 1.800/oz

Trump Bikin Emas Bersinar, Harga Balik ke US$ 1.800/oz

Foto: Emas Batangan ditampilkan di Hatton Garden Metals, London pada 21 July 2015 (REUTERS/Neil Hall/File Photo) Jakarta, CNBC Indonesia – Sempat tergelincir ke bawah US$ 1.800/troy ons pada Jumat pekan lalu (10/7/2020), harga emas awal pekan ini Senin (13/7/2020) kembali melampaui level psikologis tersebut. Pada 08.52 WIB, harga logam mulia emas di pasar spot naik 0,23%…

Udara Bisa Terkontaminasi Corona, Eh Emas Malah Profit Taking

Udara Bisa Terkontaminasi Corona, Eh Emas Malah Profit Taking

Foto: Emas Batangan ditampilkan di Hatton Garden Metals, London pada 21 July 2015 (REUTERS/Neil Hall/File Photo) Jakarta, CNBC Indonesia – Akibat terkena profit taking dan dolar AS yang menguat harga emas berbalik arah. Namun harga logam mulia tersebut masih berada di level US$ 1.800/troy ons. Jumat (10/7/2020), harga emas dunia di pasar spot melemah tipis 0,09% ke…

Rupiah loyo menghadapi dolar AS karena kasus corona di Indonesia melonjak

Rupiah loyo menghadapi dolar AS karena kasus corona di Indonesia melonjak

ILUSTRASI. Karyawati menunjukkan mata uang rupiah dan dolar AS di salah satu gerai penukaran mata uang asing di Jakarta, Minggu (7/6/2020). ANTARA FOTO/Reno Esnir/aww. *** Local Caption *** KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Kurs rupiah terhadap dolar AS kembali turun. Penurunan rupiah terhadap dolar AS salah satunya dipicu oleh lonjakan kasus corona (Covid-19) di Indonesia. Berdasarkan kurs tengah…